[KATEDRAL] Menjadi seorang gembala berarti menjadi seorang pemimpin bukan penguasa. Demikian dikatakan Uskup Bogor Monsinyur Paskalis Bruno Syukur OFM dalam gelaran Tahbisan Diakonat dan Presbiterat di Paroki BMV Katedral Bogor. Setelah melangkah menyusuri Kota Roma dalam perjalanan studinya, kini kisah Ardha dan Guntur memasuki babak baru dalam hidup panggilannya. Disaksikan oleh
Tag: Presbiterat
Pesta Perak Tahbisan Presbiterat, Perjalanan Saling Menguatkan
[KATEDRAL] Tenda beratap putih telah terpasang, ratusan umat bersama rintik hujan menyambut dengan sukacita perayaan syukur pesta perak Tahbisan Presbiterat Uskup Purwokerto Mgr. Christophorus Tri Harsono bersama teman seangkatannya RD Marcus Santoso salah satu imam di Keuskupan Bogor, Kamis (6/2) sore. Perarakan puluhan imam memasuki Gereja Katedral Bogor bersama dengan kedua jubilaris
Perjalanan Iman Dua Imam yang Baik Hati
[KATEDRAL] Sore itu langit mulai bersemu jingga menunjukkan keelokannya, tak lupa juga rintik hujan sebagai penghiasnya. Barisan anak muda berpakaian warna warni khas daerah berbaris rapih mengiringi langkah puluhan imam dalam perarakan menuju Gereja Katedral. Ratusan umat bersama para frater, bruder, dan suster memadati gedung Gereja Katedral. Mereka terlihat antusias untuk merayakan ulang tahun ke-25
Mgr. Paskalis: Tolong Doakan Kami Supaya Rajin Berdoa
[KATEDRAL] 80 imam baik tarekat maupun diosesan serta ratusan umat hadir dalam misa pemberkatan minyak katekumen, krisma, dan pengurapan orang sakit. Dalam kesempatan ini uskup dan para imam yang hadir juga akan memperbarui janji tahbisan mereka di hadapan gereja dan umat Allah. “Tolong doakan kami agar rajin berdoa. Kemudian kita
Tahbisan Imam Keuskupan Bogor: Mereka Menghadirkan Allah lewat Sakramen
[SUKABUMI] Tidak ada Gereja tanpa Ekaristi, sehingga dimana ada Gereja di situ pula akan ada Ekaristi. Sebaliknya juga benar bahwa tidak akan ada Ekaristi tanpa Gereja, dan di dalam Gereja ini para imam mempunyai peranan penting menghadirkan Kristus dalam perayaan Ekaristi dan dalam perayaan sakramen lainnya. "Misteri kehadiran Kristus di dalam