[KATEDRAL] ‘Di ujung malam yang sunyi, malaikat bernyanyi. Terdengar dawai dan suling, indah alam hening. Damai bagi bangsa-bangsa, di hari lahirNya. Riuhlah alam mendengar, bahana surgawi’. Sepenggal lagu khas Natal itu mengawali langkah para petugas liturgi dalam perayaan malam Natal pertama di Gereja BMV Katedral Bogor, Selasa (24/12) sore. Ribuan umat memadati Gereja Katedral Bogor, mereka
Tag: Vigili Natal
Bersukacita Setiap Saat
[REGINA PACIS] Liturgi perayaan malam Natal di Sekolah Regina Pacis Bogor berlangsung khidmat dan aman, Senin (24/12). Sekitar 2.000 umat memadati tempat yang disediakan. Perayaan yang dimulai pukul 18.00 WIB ini dipimpin langsung oleh Pastor Paroki BMV Katedral RD Dominikus Savio Tukiyo dengan konselebran RD Habel Jadera dan RD Hendrik. Romo
Misa Malam Natal, Persembahan Hati untuk Kelahiran Yesus
[KATEDRAL] “Sudahkah kita selama masa Adven ini mengikuti renungan AAP di lingkungan atau wilayah? Sudahkah kita mengaku dosa untuk siap menyambut kelahiran-Nya?” tanya Vikaris Jenderal Keuskupan Bogor RD Paulus Haruna kepada ribuan umat yang hadir saat misa malam Natal pertama di Gereja BMV Katedral Bogor, Senin (24/12). Pertanyaan refleksi dari
Bima Arya Berikan Kue Natal kepada Gereja Katedral
[KATEDRAL] Malam Natal akan segera berakhir. Seperti tahun-tahun sebelumnya, malam Natal berjalan dengan lancar di Gereja BMV Katedral Bogor, Senin (24/12). Ribuan umat memadati Gereja, baik misa pertama maupun kedua. Saat selang misa pertama dan kedua, kira-kira pukul 20.45 WIB Wali Kota Bogor Bima Arya Sugiarto beserta jajaran musyawarah pimpinan daerah