[KATEDRAL] Masa Prapaskah segera dimulai, telah tiba waktu untuk mempersiapkan diri menyambut kebangkitan Yesus Kristus. Seksi PSE BMV Katedral Bogor menggelar sosialisasi Aksi Puasa Pembangunan (APP) dengan tema “Liturgi Ekaristi Menginspirasi Transformasi Gereja Sinodal” pada Sabtu (4/2). Tema ini merupakan rangkaian dari tema Aksi Adven Pembangunan (AAP) tahun lalu. Kegiatan ini
Tag: Seksi Kitab Suci
Dua Manfaat Penting BKSN
Pendalaman kitab suci yang diadakan di setiap wilayah pada Bulan Kitab Suci Nasional (BKSN) memiliki dua manfaat penting. Pertama, kegiatan ini bisa dijadikan sarana umat untuk mengenal umat lain yang tinggal sewilayah dengannya. Dengan demikian hubungan antar umat dapat terjalin akrab. Sedangkan tujuan utamanya yaitu umat dapat lebih mengenal Kitab