[KATEDRAL] Menurut pandangan Gereja Katolik, jenazah harus dihormati dan dimuliakan. Mereka yang meninggal akan dirawat dengan baik melalui pemulasaraan jenazah. Kebutuhan akan pelayanan di bidang pemulasaraan jenazah menjadi hal yang penting, khususnya di Paroki BMV Katedral Bogor. Hal ini pun memantik semangat Sub-seksi Kardiwilasa-Seksi Pengembangan Sosial Ekonomi (PSE) dan Subseksi Pelayan
Tag: Kardiwilasa
Dewan Paroki Berkunjung ke Wilayah “Srikandi”
[PONDOK RUMPUT] Dewan Pastoral Paroki (DPP) Katedral Bogor berkunjung ke wilayah Hati Kudus Yesus Pondok Rumput, Sabtu (27/10). Kunjungan tersebut merupakan program dewan paroki untuk melakukan safari ke-16 wilayah. “Wilayah ini menjadi wilayah yang ke-14 kami kunjungi. Berikutnya masih ada dua wilayah lagi yakni wilayah Bogor Barat dan wilayah Bogor